;

Monitor Fiskal, IMF Soroti Masalah Rasio Pajak

Politik dan Birokrasi Administrator 11 Oct 2018 Bisnis Indonesia
Monitor Fiskal, IMF Soroti Masalah Rasio Pajak
IMF menilai rasio pajak terhadap PDB Indonesia pada level 10,78% masih rendah, sehingga bertolak belakang dengan upaya pembangunan infrastruktur yang tengah digenjot. IMF merekomendasikan agar pemerintah Indonesia dan negara-negara emerging lainnya melakukan perbaikan penrimaan pajakdan memanfaatkan kekayaan negara supaya menghasilkan pendapatan. Penelitian dari IMF telah menidentifikasi bahwa rasio pajak 15% dari PDB adalah rasio minimum yang diinginkan untuk rasio pajak terhadap PDB, Indonesia masih berada dibawah tingkat itu.
Download Aplikasi Labirin :